Build Item Hero Chang’e Full Damage Mobile Legends
Hero Chang’e adalah hero mobile legends yang rilis di akhir bulan Mei dan awal bulan Juni 2018. Hero ini dikenal dengan hero yang memiliki Damage Penuh atau biasa dibilang Full Damage. Karena itu, pada artikel kali ini saya akan memberikan tips Cara Menggunakan Hero Chang’e Mobile Legends dengan menggunakan Build Item Full Damage Hero Chang’e Mobile Legends.
Seperti hero mage lainnya, Hero Chang’e membutuhkan Mana yang cukup banyak untuk mengeluarkan skill terbaiknya. Selain itu, dari ketiga skill yang dimiliki oleh Hero Chang’e, Skill yang paling sakit adalah Skill 2.
Berikut Build Item Hero Chang’e di Mobile Legends Full Damage dan Mematikan yang saya rekomendasikan.
Build Item Hero Chang’e Mobile Legends
Build item Hero ini akan bisa mendapatkan hasil maksimal jika dibarengi dengan Farming. Selain itu, farming juga akan mempercepat naiknya level Hero Chang’e Mobile Legends tersebut.
Gear yang cocok untuk Hero Chang’e adalah Enchanted Talisman, Arcane Boots, Concentrated Energy, Glowing Wand, Holy Crystal, Blood Wings. Ke 6 Gear tersebut saya rekomendasikan agar Hero Chang’e memiliki damage yang full dan mematikan.
Demikian Cara Menggunakan Hero Chang’e Mobile Legends. Semoga bermanfaat!