Dasar Manajemen dan Bisnis – Materi Pengarahan (Leading) dan Motivasi

Pengertian motivasi

Konsep Dasar Pengarahan Pengarahan adalah suatu proses pembimbingan, pemberian petunjuk, dan instruksi kepada bawahan agar mereka bekerja sesuai dengan rencana yang ditetapkan. Pengarahan mencakup beberapa proses operasi standar, pedoman dan buku panduan, bahkan manajemen berdasarkan sasaran (management by objective) Tujuan Pengarahan Menjalin Kontinuitas perencanaan Membudayakan prosedur standar Menghindari kemungkinan yang tidak berarti Membina disiplin kerja … Baca Selengkapnya